Ditabrak Lari, Jenazah Pria Ini Terseret Mobil Pelaku hingga 8 Km

realita.co
Mayat korban tersangkut di Vios.

 LAMPUNG - Nasib sial dialami pria yang tertabrak Toyota Vios putih lalu terseret hingga 8 kilometer di Bandar Lampung, Kamis (13/5).

Kondisi tubuh korban hancur.

Baca juga: Pencipta Game Terkenal Tewas Dalam Kecelakaa

Kecelakaan tabrakan terjadi di Jl Yos Sudarso. Sopir laki-laki yang sendirian di mobil mungkin panik, lalu tancap gas.

Baca juga: Macet Horor di Cikuasa Atas Merak, Seorang Sopir Logistik Dievakuasi Ambulance

Dia tidak tahu bahwa yang ditabrak nyangkut di bemper belakang, sehingga terseret sampai Jl Hasyim Asyari.

Pelaku meninggalkan mobil, lalu melarikan diri. Belum diketahui apakah sudah ditangkap polisi atau belum.

Baca juga: Dua Pejalan Kaki Jadi Korban Tabrak Lari di Trotoar, 1 Tewas

Pelat mobil penabrak B 1410 KTH.rtr

Editor : Redaksi

Politik & Pemerintahan
Trending Minggu Ini
Berita Terbaru