BANJAR- Seorang pria ditemukan tewas di Simpang Empat Gunung Balai Jalan Tol Mali-Mali di Kecamatan Astambul, Kabupaten Banjar, Sabtu (6/7).
Pria yang belum diketahui identitasnya ini ditemukan terkapar dalam kondisi badan telungkup. Bagian wajah bersimbah darah.
Baca juga: Pemotor Wanita Tewas Terlindas Truk usai Tabrak Mobil Parkir
Disebutkan korban terlintas alat berat. Posisi alat berat berada tepat di belakang korban.
Baca juga: Mrs X Terlindas Tronton, Kondisinya Mengenaskan
Relawan PMI dan Regas sudah berada di lokasi kejadian. Korban belum dievakuasi menunggu pihak kepolisian.
“PMI dan Regas di jalur,” info relawan.
Baca juga: Ngebut, Pengendara Yamaha R15 Tewas Terlindas Truk Tronton
Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui kronologi kejadian. Pun dengan identitas korban.hu
Editor : Redaksi