Diduga Rem Blong, Truk Seruduk 7 Mobil dan Motor di Lampu Merah, 5 Tewas

realita.co
CCTV yang merekam detik-detik kecelakaan.

BALIKPAPAN - Kecelakaan beruntun terjadi di Balikpapan menewaskan 5 orang korban, berdasarkan data sementara dari kepolisian. Sementara itu 4 orang lainnya terluka.

Kecelakaan tepatnya di Jalan Soekarno-Hattat, Simpang Muara Rapak, Balikpapan di titik lampu merah.

Baca juga: Kecelakaan Beruntun di Jatiroto, Sopir Truk Tewas

Dari data sementara lima korban meninggal dunia. Pasangan suami istri ikut jadi korban.

Baca juga: 3 Kendaraan Besar Terlibat Kecelakaan Beruntun, Tak Ada Korban Jiwa

Video CCTV kecelakaan diunggah akun Instagram @mrgamayel. Video menunjukkan kecelakaan terjadi pukul 06.19 WIB, Jumat (21/1/2022).

Saat itu sejumlah kendaraan, baik mobil dan motor cukup padat berhenti di lampu merah. Namun nahas, dari arah belakang, sebuah truk tronton terus melaju karena diduga rem blong.

Baca juga: 8 Kendaraan Kecelakaan Beruntun di Subang, 2 Tewas

Alhasil, truk tronton menabrak sejumlah kendaraan. Berdasarkan pengamatan dari rekaman CCTV, setidaknya ada 7 mobil yang tertabrak. Sedangkan, sepeda motor tak begitu jelas terlihat.oke

Editor : Redaksi

Politik & Pemerintahan
Trending Minggu Ini
Berita Terbaru