Memalukan! Laga Perdana, MU Kalah di Kandang Sendiri

realita.co
Momen saat bola masuk ke gawang MU.

MANCHESTER- Manchester United (MU) tumbang di partai perdana Liga Inggris musim ini. Menghadapi Brighton & Hove Albion di Old Trafford, Minggu (7/8) malam WIB, MU kalah dengan skor 1-2.

Baca juga: Akhirnya Menang, Manchester United  Kalahkan Hong Kong 3-1 

Gol-gol Brighton di laga ini dibuat oleh Pascal Gross di menit 30 dan 39. Sementara, MU bisa membalas lewat gol bunuh diri Alexis MacAllister di menit ke-68.pas

Baca juga: Setan Merah Resmi Pecat Ruben Amorim

Editor : Redaksi

Politik & Pemerintahan
Trending Minggu Ini
Berita Terbaru