SEMARANG (Realita)- Rabu (17/04/2024), telah berlangsung pengukuhan guru besar tetap dalam bidang ilmu ekonomi di hall room lantai 3, kampus Binus Marina Semarang.
Prof Dr. Toni, ketua LL Dikti 3 yang mewakili Kementerian Dikbud Brin menyampaikan SK Gubes kepada Prof Atin.
Baca juga: Undip Gelar Gathering bersama Media
Dalam sambutan nya, dia mengapresiasi untuk Binus Semarang, sudah menghasilkan 2 guru besar bidang ilmu ekonomi. Dan terus berkembang dan dalam pengembangan inovasi.
Dalam orasi ilmiah nya Prof Atin menyampaikan Smart Farming 5.0 solusi menghasilkan produk pertanian yang berkualitas dan tercapainya kuantitas.
Baca juga: Keluarga Mahasiswi PPDS Undip yang Meninggal karena Bullying, Minta Korban Lain Berani Muncul
Ucapan selamat mengalir dari para pengunjung. Seorang peserta undangan yaitu Dr. E. Caroline, SE, M Si. menyampaikan selamat dan sukses kepada Prof Atin atas pengukuhan guru besarnya.hms
Editor : Arif Ardliyanto