KOTABARU (Realita) - Ketua DPRD Kotabaru Syairi Mukhlis. S. Sos mengucapkan elamat hari Kebangkitan Nasional ke-116 tahun 2024, Senin (20/05/2024).
Dalam kesempatan ini Syairi menyampaikan dalam rangka memperingati hari kebangktan nasional semangat perjuangan para pahlawan terus membara didalam dada kita untuk terus membangun terutama daerah kita kabupaten Kotabaru agar lebih bagus lagi.
Baca juga: SP PLN bersama Forkom SP BUMN Kawal Asta Cita Pemerintahan Prabowo
Dengan semangat hari Kebangkitan nasional marilah kita tularkan di dalam dada kita semangat perjuangan para pahlawan untuk melakukan pembangunan didaerah, terutama infrastruktur, ujarnya.
Baca juga: Harkitnas ke-116, Kebangkitan Kedua untuk Indonesia Emas
Bankitnya pembangunan infrastruktur, bangkitkan pula pertumbuhan ekonomi, pendidikan, kesehatan, sehingga bisa memberikan pelayanan terbaik untuk menuju masyarkat Kotabaru yang maju dan bermartabat, pungkasnya.hai
Editor : Redaksi