BANJARMASIN – Seorang perempuan kembali terjun ke Sungai Martapura di Teluk Kelayan, Kota Banjarmasin, Minggu (14/7) malam.
Perempuan yang dikenal bernama Acil Shincan ini diketahui sudah enam kali terjun ke Sungai Martapura.
Baca juga: Arbani Tekankan Peran Penting Orang Tua, Guru dan Seluruh Element Masyarakat
Tampak warga bersama-sama mengevakuasi Acil Shincan yang tampak terkulai lemas usai menceburkan diri.
Baca juga: Kapolres Kotabaru Himbau Masyarakat Jangan Coba-Coba Konsumsi Tanaman Kecubung
“Enam kali sudah urangnya menceburkan diri. Malam tadi di siring,” info relawan.
Dugaan Acil Shincan menceburkan diri ke Sungai dikarenakan mabuk kecubung.
Baca juga: Heboh Mabuk Kecubung di Banjarmasin dari Rokok Linting sampai Mulut Berbusa
“Kada tau kecubung kah apa kah. Inya (dia) kepanasan seperti orang mabuk kecubung,” tukas info relawan.bt
Editor : Redaksi