Kiper Australia Sebut Timnas Indonesia Timnas Belanda

realita.co
Maty Ryan. Foto: Dailycannon

JAKARTA - Indonesia telah bertransformasi dalam pembentukan tim nasional di sepakbola. Pemain-pemain asal Belanda yang punya darah Indonesia diajak untuk bergabung.

Di antranya adalah Jay Idzes, Justin Hubner, Calvin Verdonk, Sandy Walsh, Nathan Tjoe-A-On, Thom Haye, Shayne Pattynama, Ivar Jener, Ragnar Oratmangoen, dan Rafael Struick. Perekrutan ini juga bakal terus ada untuk beberapa tahun ke depan.

Baca juga: Kalahkan Turki secara Dramatis, Timnas Pusat Lolos ke Semifinal Lawan Inggris

Selanjutnya ada Australia yang harus dihadapi Indonesia. Pertemuan tersebut berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Selasa (10/9/2024) malam WIB, pada matchday kedua Grup CĀ Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Baca juga: Bek Belgia Cetak Gol Bunuh Diri, Prancis ke Perempat Final

Kiper Australia, Maty Ryan, tak peduli dengan dominasi Belanda di skuad Indonesia. Australia diminta untuk fokus ke diri sendiri saja.

"Kami tahu bahwa mereka (Belanda) adalah negara yang sangat teknis. Mereka suka memainkan permainan sepakbola modern, dan sangat bergantung pada teknik. Setidaknya itulah pengamatan saya selama bermain sepakbola di Belanda.," kata Ryan yang pernah membela klub Belanda, AZ Alkmaar.

Baca juga: Gol Bunuh Diri Konyol Turki Bawa Portugal Lolos 16 Besar

"Kami fokus pada diri kami sendiri dan apa yang perlu kami lakukan, dan kami yakin sebagai satu tim bahwa kami dapat bangkit dari hasil sebelumnya," kiper milik AS Roma itu menegaskan.ik

Editor : Redaksi

Politik & Pemerintahan
Trending Minggu Ini
Berita Terbaru