JAKARTA (Realita)- Kementerian Agama (Kemenag) akan menggelar sidang isbat untuk menetapkan awal Ramadan 1446 Hijriah jatuh pada Sabtu (1/3/2025).
Baca juga: Wali Kota Eri Cahyadi Jadi Saksi Nikah Pasangan Tunanetra di Isbat Nikah Massal Surabaya
Keputusan ini adalah hasil sidang isbat diselenggarakan pada Jumat (28/2/2025) malam. Keputusan ini disampaikan langsung Menteri Agama, Prof Nasaruddin Umar.cin
Baca juga: Belasan Pasangan Siri di Tulungagung Ikuti Sidang Isbat Nikah Terpadu
Editor : Redaksi