DPAC FPUM Kecamatan Talang Kelapa Kabupaten Banyuasin Dikukuhkan

BANYUASIN- Pengukuhan Dewan Forum Anak Cabang Pendamping Usaha Masyarakat (FPUM) Talang Kelapa,  Kabupaten Banyuasin, Desa Sunggai Rengggit Dusun Tiga Talang Bungin Banyuasin digelar Minggu (06/8/2023). 

Pengukuhan anggota dilaksanakan oleh Ketua umum DPAC FPUM, Sukendra di kediaman Wakil Ketua, Anuni.

Acara penggukuhan dan Pembentukan keanggotaan  Dewan anak cabang kecamatan Banyuasin ini  disambut meriah oleh berbagai kalangan masyarakat, serta Perangkat Desa setempat.

Ketua Dewan Umum DPP PPUM KPSS Pusat,  Amri Batin,  menegaskan, diharapkan para anggota  bisa membantu meningkatkan sumber daya dan memperbaiki perekonomian Desa khususnya di Kecamatan Talang Kelapa Banyuasin ini.andri

Editor : Redaksi

Berita Terbaru

Natalia Loewe Tetap Setia Alisson Becker

LIVERPOOL (Realita)- Kiper Liverpool, Alisson Becker, memiliki seorang istri rupawan bernama Natalia Loewe. Kecantikan luar dalam membuat Alisson tak ragu …

Pupuk Subsidi di Jombang, Ruwet

JOMBANG - Sektor pertanian Kabupaten Jombang kembali dihantam persoalan klasik yang seolah menjadi siklus tahunan tanpa solusi permanen.  Distribusi pupuk …