Mayat Pria Membusuk Ditemukan Terjepit Kayu

realita.co
Proses evakuasi korban. Foto: Telegram

BANJARMASIN- Penemuan mayat di Jalan Kacapiring VI, Mawar, Kecamatan Banjarmasin Tengah, Kota Banjarmasin, Kamis (20/6).

Mayat berjenis kelamin pria ini hanya mengenakan celana panjang.

Baca juga: Ditemukan Mayat Anak Laki-laki di Pelabuhan PELNI

Jenazah ditemukan tergeletak dengan sebagian bagian terjatuh di sela-sela kayu.

Kondisi mayat dalam keadaan separuh badan membusuk. Yakni bagian kepala korban.

Baca juga: Jasad Mahasiswa Ditemukan Mengapung di Parit

Relawan Rescue 911 dan Gasbud saat ini berada di lokasi kejadian.

Termasuk pihak kepolisian sudah berada di lokasi.

Baca juga: Hilang Hampir Seminggu, Wanita Ini Ditemukan Dalam Kondisi Tak Bernyawa

Informasi sementara mayat dievakuasi Rescue 911 ke RSUD Ulin Banjarmasin.

Hingga berita ini dirilis, belum diketahui identitas korban dan kronologi kejadian.ga

Editor : Redaksi

Politik & Pemerintahan
Trending Minggu Ini
Berita Terbaru