PARUNG- Sekitar kurang dari pukul 20.00 Sabtu (16/11), seorang wanita menjadi korban begal Payudara oleh seorang oknum ojek online di sekitar kawasan perumahan Metro Parung.
Atas kejadian tersebut, pelaku berhasil diamankan warga setempat. Diketahui, pelaku telah berkeluarga (memiliki istri dan anak).
Baca juga: Pelaku Begal Payudara Dihakimi Massa
"Biar ga terulang lagi karena dari pihak keluarga memmaaf kan cuma saya sudah laporan ke pihak grab nya biar di kasih sanksi nya. Ini kaya nya orang udah berulang kali dan apes nya baru sekarang," ujar warga setempat.
Baca juga: Lima Pemuda Surabaya Jadi Terdakwa Begal Helm dan Jaket, Dua Rekannya Buron
Dari kejadian tersebut semoga menjadi perhatian kepada kita semua, khususnya para wanita, karena bisa membawa dampak trauma bagi para korbannya.tom
Editor : Redaksi