HO CHI MINH- pada 16 Oktober, pukul 09.30, seorang pria yang diduga gangguan jiwa bertelanjang dada menyerang masuk ke sebuah pasar di Kota Ho Chi Minh, Vietnam.
Orang tersebut kemudian secara acak menikam banyak orang, melukai seorang pria dan seorang wanita. Korban yang terluka kemudian dirawat oleh masyarakat dan dibawa ke Rumah sakit dengan kondisi mengeluarkan banyak darah dan luka terbuka. Salah satu Korbannya ialah seorang perempuan berusia 70-an, ia mengalami luka berat.
Setelah peristiwa tersebut, pria tersebut dihadang oleh beberapa petugas polisi bersenjata, namun pria tersebut memutuskan untuk bunuh diri dengan menggorok lehernya sendiri
Editor : Redaksi
URL : https://realita.co/baca-22690-ngamuk-odgj-tikam-banyak-orang-lalu-gorok-leher-sendiri