Pengunjung Asal Giripurno Marasa Bahagia Program 1 Tiket Dua Orang dari Selecta

BATU (Realita)- Program 1 Tiket untuk dua orang dengan discon 50 persen yang digagas Taman Rekreasi Selecta Kota Batu untuk turut menyukseskan pilkada serentak tahun 2024 yang disambut baik oleh para pengunjung Selecta.

Dengan cukup menunjukan jari kelingking yang ada tintanya sebagai bukti bahwa pengunjung tersebut telah datang ke TPS menggunakan hak pilihnya. Kejutan momen pilkada ini langsung bisa dirasakan oleh pasangan suami-isteri beserta ketiga putranya pengunjung asal Desa Giripurno. Rabu (27/11/2024)

Baca Juga: Selecta Kebut Pengerjaan Wahana Baru Animatronik Dino Ranch Sebelum Nataru

Saat ditemui awak media di lokasi, pasangan suami-isteri ini merasa senang dan bersyukur dengan adanya program dari Taman Rekreasi Selecta di momen pilkada dengan memberikan discon 50 persen.

Baca Juga: Deputi Kemenparekraf RI Puji Pengolahan Sampah di Taman Rekreasi Selecta Kota Batu

" Saya senang sekali adanya program ini karena bisa meringankan kami sehingga sisanya bisa buat jajan anak-anak. Jadi tadi kami cukup bayar Rp. 100 ribu saja yang seharusnya bayar Rp. 200 ribu," ucapnya. (Ton)

Editor : Redaksi

Berita Terbaru