Persiapan Acara Puncak Hari Jadi Kabupaten Kotabaru ke-74 Terus Dimaksimalkan 

KOTABARU (Realita)- Acara Puncak peringatan hari jadi Kabupaten Kotabaru yang ke 74 dipusatkan ditaman wisata siring laut, rangkai acara hari jadi dimulai dengan Expo Saijaan Manjulang 2024 yang dibuka sejak tanggal 24 Mei 2024.

Persiapan acara puncak peringatan hari jadi Kotabaru ke 74 ini terus berlangsung. Terlihat dari pantauan media di lapangan terus dilakukan oleh Vabi Hendra Event Organizer selaku mitra panitia pelaksana dalam hal ini Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Kotabaru sebagai penanggung jawab.

Baca Juga: Bupati Kotabaru Tinjau Pembagunan Masjid Kapal Pesiar

Saat di konfirmasi Roby Salim selaku penanggung jawab panggung utama mengatakan, untuk konsep panggung utama sama seperti panggung tahun 2023 hanya tatabletaknya yang dirubah, kalau tahun 2023 panggung utama disebelah kanan pintu gerbang masuk taman wisata siring laut, namun untuk tahun 2024 panggung utama ada d sebelah kiri, ujarnya.

Baca Juga: Kabupaten Kotabaru Jadi Tempat Penyelengaraan Singapore - Indonesia Youth Leadership Programme 2024

Untuk luas panggung utama disiapkan 30 kali 35 meter terletak disebelah kiri pintu masuk tamb siring laut sedangkan panggung utama 40 kali 40 meter terletak disebelah kanan yang akan dihubungkan ke panggung utama sama seperti tahun kemaren, kata Roby.

Cilegon dalam

Sedangkan untuk teknis peliputan langsung bagi rekan media akan dikordinasika dengan dinas Kominfo, baik untuk acara puncak hari jadi maupun peliputan penampilan artis ibukota yang mengisi hiburan dalam rangkaian peringatan hari jadi Kabupaten Kotabaru ke 74 ini.

Baca Juga: Tim Visitasi Penilai Tenaga Kesehatan Teladan Tahun 2014 Cicipi Petualangan

Untuk pers semua di bawah koordinasi Kominfo dan untuk ID peliputan sudah diserahkan ke Kominfo.hai

Editor : Redaksi

Berita Terbaru