TANGERANG- Detik-detik pemilik sepeda motor ditembak pelaku curanmor di salah satu minimarket di wilayah Jayanti, Tangerang.
Sempat terjadi duel antara pelaku dengan korban, namun korban tak berdaya usai terkena timah panas dari para pelaku.
Setelah menembak korban, para pelaku bergegas melarikan diri menggunakan motor hasil curiannya.
Tetap waspada dan selalu berhati-hati, pelaku Curanmor kini nekat menggunakan senjata api.fau
Editor : Redaksi