Besar! Gempa M 7,5 Goyang Keerom Papua

KEEROM - Gempa bumi dengan kekuatan Magnitudo (M) 7,5 mengguncang wilayah Keerom, Papua. Gempa tersebut berpusat di darat.

Menurut data Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa tersebut terjadi pada Minggu (24/3/2024), pukul 03.22 WIB. Lokasi gempa berada pada koordinat 3,97 lintang selatan, 143,64 bujur timur. Jika dilihat di peta yang diunggah oleh BMKG, pusat gempa berada di Papua Nugini.

Baca Juga: Gempa M 7,7 Goyang Taiwan, Gedung Runtuh, Tebing Longsor hingga Internet Mati

"324 km tenggera Keerom, Papua," tulis BMKG dalam akun X-nya.

Baca Juga: Gempa M 6,1 Guncang Bagian Tenggara Ende NTT 

Gempa itu berada pada kedalaman 81 km. Belum ada informasi mengenai ada tidaknya kerusakan akibat gempa tersebut.

Cilegon dalam

Baca Juga: Pakar Geologi Undip Sampaikan Penyebab Gempa di Tuban, Pergerakan Sesar

"Disclaimer, informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," katanya.ik

Editor : Redaksi

Berita Terbaru