KOTA BANJARMASIN (Realita)- Seorang pria tergeletak bersimbah darah di Jalan Cempaka Sari, Kecamatan Banjarmasin Barat, Kota Banjarmasin, Minggu (15/12).
Korban diduga tubuh korban yang terluka tak mampu menopang sepeda motor yang digunakan dengan nopol DA 6016 SS yang juga ikut terjatuh.
Baca Juga: Dua Kelompok Berkelahi di Kediri, Sepakat Damai
Pria tersebut terkapar di dekat SMP PGRI 7 Banjarmasin.
Informasi di lapangan, di dekat korban ditemukan senjata tajam (sajam) jenis belati.
Baca Juga: Dalang di Balik Bentrok Berdarah Ambon vs Palembang, Terkuak!
Diduga pria tersebut merupakan korban perkelahian.
“Pihak kepolisianlah merapat, ada sajam nah,” ucap relawan.
Baca Juga: Bentrokan Berdarah di Kampung Bunderan, Jakarta Utara, 1 Orang Tewas Bersimbah Darah
Luka terlihat di bagian tangan korban. Informasi keluarga korban sudah mengetahui.
Korban juga sudah dievakuasi ke RSUD Sultan Suriansyah.gam
Editor : Redaksi