TANGERANG- Modus ingin menukarkan uang baru malah langsung kabur tanpa adanya transaksi.
Kejadian ini terjadi di Citra Raya, Senin (08/05/2024). Beruntungnya Aksis tersebut langsung di lumpuhkan, dan di amankan ke Polsek Panongan.
Apresiasi untuk Aipda Fahmi Hasan Ilyas, Banit Sipropam Polres Metro Tangerang Kota yang telah melumpuhkan pelaku.
"Saya dalam perjalanan pulang lepas dinas, melintas jalan cluster Dwipa Citra Raya melihat maling dengan modus pura-pura ingin menukar uang baruan, namun malah membawa kabur uang gerakan pecahan 5000-an dengan total nilai 5 juta rupiah. Langsung saya tabrak dan saya lumpuhkan, setelah itu piket reskrim Polsek panongan datang untuk mengamankan,"kata Fahmi.ak
Editor : Redaksi
URL : https://realita.co/baca-27328-bawa-lari-uang-baruan-maling-nyungsep-ditabrak-polisi